Momen Pasha Ungu mengenakan jas almamater bersama teman-teman kuliahnya saat KKN.

Helo.id - Sigit Purnomo Said atau lebih dikenal dengan nama Pasha Ungu saat ini merupakan Wakil Wali Kota Palu, Sulawesi Tengah. Sebelum terjun ke dunia politik, Pasha merupakan vokalis band Ungu.


Bicara soal Pasha Ungu, meskipun memiliki kesibukan, namun dirinya tetap masih bisa meluangkan waktu untuk pendidikan. Di sela-sela kesibukannya yang padat, ia rutin mengikuti perkuliahan hingga ikut KKN dan seminar proposal.


Berikut ini beberapa momen seru saat Pasha Ungu mengenakan jas almamater bersama teman-teman kuliahnya saat KKN. Simak di bawah ini.


1. Momen Pasha akan menorehkan tanda tangan saat mengikuti kegiatan KKN. Ia tampak mengenakan jas almamater.

2. Pasha atau Sigit Purnomo Said, S.AP telah menyandang gelar S.AP. Kini Pasha melanjutkan pendidikannya di bidang hukum.

3. Berikut Gaya khas mahasiswa ala Pasha bersama teman-teman kampus saat KKN.



4. Bapak 7 anak ini tampak antusias ikut KKN dengan kegiatan kemasyarakatannya.


5. Pasha terlihat kompak, Ia gak jaim ikut berbaur dengan mahasiswa.

6. Pasha juga ikut dalam bakti sosial dengan menyerahkan bantuan kepada warga sekitar.


7. Pasha merupakan Sarjana Jurusan Administrasi Negara Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi (STIA) Pembangunan Palu.


8. Di sela-sela kegiatan KKN, Pasha sering unjuk kebolehan dengan menyanyi sambil diiringi petikan gitar.


9. Kini mengambil jurusan Hukum, Pasha Ungu kuliah di Universitas Tadulako, Kecamatan Mantikulore, Kota Palu.


10. Momen Pasha saat mengikuti seminar proposal di kampusnya.




Halaman